Jakarta – Asia Road Racing Championship (ARRC) akan menggelar putaran ketiga di Sportsland Sugo International Racing Course, Jepang pada akhir pekan ini (24-25/6). Setelah putaran sebelumnya di Sepang, Malaysia, pada bulan Mei, pebalap Astra Honda Racing Team (AHRT) kembali siap bersaing untuk melanjutkan dominasi di kelas Asia Production 250cc (AP250) dan mencatat hasil lebih baik di kelas SuperSports 600cc (SS600).
Rheza Danica Ahrens, Veda Ega Pratama, dan juga Herjun Atna Firdaus bertekad memberikan performa terbaiknya di kelas AP250 dengan tantangan regulasi RPM yang diberlakukan pada balapan ARRC untuk menjaga agar pertarungan tetap kompetitif antar pebalap.
Berdasarkan aturan, Rheza yang saat ini memuncaki klasemen dengan selisih 50 poin lebih tinggi dari pebalap di posisi keenam, akan mendapatkan pengurangan 1.000 RPM untuk motor CBR250RR tunggangannya. Sementara itu, Veda Ega Pratama dan Herjun Atna Firdaus, yang masing-masing berada di posisi kedua dan ketiga klasemen, akan mendapatkan pengurangan 500 RPM karena jarak poin mereka lebih tinggi 25 poin dengan pebalap peringkat keenam.
“Untuk menghadapi putaran Sugo, Jepang ini saya akan tetap tenang dan berusaha untuk fokus menyiapkan balapan dengan baik. Saya akan berusaha mempertahankan trend hasil bagus yang sudah saya raih di putaran sebelumnya dan berusaha untuk konsisten tampil dengan kompetitif,” ujar Rheza.
Sementara itu, rekan satu tim AHRT di kelas SS600, M Adenanta Putra dan Gerry Salim bertekad mencatat hasil lebih baik pada putaran ARRC Jepang. Adenanta saat ini berada di peringkat ke-8 sementara Gerry ke-10 di klasemen. Keduanya bertekad untuk untuk mendapatkan finis 5 besar pada dua balapan mendatang.
“Saya merasa semakin mengenal karakter CBR600RR dan sekarang saya lebih percaya diri. Semoga di seri Sugo, Jepang ini saya semakin kompetitif dan bisa memberikan hasil yang lebih baik dari seri sebelumnya,” ujar Adenanta.
ARRC Jepang akan digelar sebanyak dua balapan masing-masing pada Sabtu (24/6/2023) dan Minggu (25/6/2023). Kelas AP250 akan dimulai pada pukul 12:05 WIB, diikuti SS600 pada pukul 12:50 WIB.

- All New Honda Vario 125 Resmi Mengaspal di Jakarta–Tangerang, Kini Lebih Street dan ModernAkhirnya! Skutik yang dinanti konsumen perkotaan resmi sapa publik Jakarta – Tangerang. Mengawali ‘Tahun Baru Honda Baru’, PT Wahana Makmur Sejati (WMS) selaku Main Dealer […]
- Melawan Arus, Mengundang Risiko: #Cari_aman di Jalan RayaAda pepatah mengatakan ‘Jalan Pintas Sering Terlihat Cepat, Tapi Tak Selalu Membawa Selamat’ terdengar sederhana, namun dalam maknanya ketika dikaitkan dengan kondisi lalu lintas saat […]
- Honda Buka Tahun dengan Promo Menarik: ‘Tahun Baru Honda Baru’Tahun sudah berganti saatnya miliki tunggangan roda dua andal yang bisa menemani kebutuhan mobilitas harian yang semakin dinamis, PT Wahana Makmur Sejati (WMS) selaku Main […]
- Akhirnya Kembali ke Atas Motor, Marc Marquez Akui Sangat BahagiaUntuk pertama kalinya sejak mengalami cedera, Marc Marquez akhirnya kembali mengendarai motor balap di sirkuit. Momen ini terjadi pada Kamis dan Jumat di Sirkuit Aspar […]
- Kenangan Manis Quartararo Bersama Yamaha M1 Empat SilinderMenjelang perubahan besar Yamaha yang akan memperkenalkan M1 bermesin V4 pada 2026, Fabio Quartararo justru menoleh ke belakang. Ia mengenang masa-masa awalnya di MotoGP, saat […]
- Ducati Masih Dominan, MotoGP 2026 Jadi Tahun PenyesuaianMusim MotoGP 2026 diprediksi bukan sekadar lanjutan dari persaingan yang ada, melainkan tahun transisi bagi semua pabrikan. Alasannya sederhana: dominasi Ducati masih sangat kuat di […]
- Daniel Sanders Menang Etape 2 Dakar 2026, KTM Kian DominanKTM kembali menegaskan dominasinya di Etape 2 Dakar 2026. Daniel Sanders sukses meraih kemenangan setelah memanfaatkan bonus waktu, meski harus membuka lintasan sejak awal balapan. […]
- Winglet MotoGP: Dari Eksperimen Ducati hingga Dibatasi Mulai 2027Winglet telah menjadi bagian tak terpisahkan dari MotoGP modern. Hampir semua motor kini mengandalkan perangkat aerodinamika di bagian depan, sesuatu yang dulu berawal dari eksperimen […]
- FBI Bongkar Koleksi Bandar Narkoba: Prototipe Ducati MotoGP Ikut DisitaDunia balap motor mendadak terseret ke dalam kasus kriminal kelas kakap. Melalui akun X resminya, FBI Los Angeles mengungkap bahwa pihak berwenang Meksiko menyita puluhan […]
- Yamaha Rayakan Hari Ibu Lewat Aktivitas Seru Ibu dan Anak di JakartaJalanan Jakarta mendadak jadi manis dan penuh warna nih! Puluhan pasang Ibu dan Anak tumpah ruah di jalanan buat ngerayain Hari Ibu lewat acara seru […]
- Keselamatan Dimulai dari Rem: Pentingnya Etika Mengerem di Jalan RayaLalu lintas perkotaan memang identik dengan kondisi yang padat dan serba cepat. Setiap hari, pengendara motor harus pintar membaca situasi karena jalanan dipenuhi berbagai jenis […]
- Grand Final CustoMAXi Yamaha 2025 Dipenuhi Karya Modifikasi BerkelasAkhirnya Grand Final CustoMAXi Yamaha 2025 resmi digelar pada akhir Desember lalu di Senayan Park Mall, Jakarta Pusat. Event ini merupakan puncak dari rangkaian kompetisi […]
- Gebyar Desember AHASS: Servis Motor Matic Lebih Hemat dengan Potongan 25%Kabar baik bagi para pengguna sepeda motor Honda tipe matic berkapasitas mesin 110cc hingga 160cc. Tutup tahun 2025, Main Dealer sepeda motor Honda Jakarta – […]
- Cuma Buat Kolektor: Ducati Panigale V4 Marc Marquez 2025 Replika Juara DuniaBaru-baru ini Ducati nge-drop sesuatu yang bikin pecinta superbike langsung ngiler. Ducati Panigale V4 Marc Márquez 2025 World Champion Replica. Motor ini dirilis buat ngerayain […]
- Yamaha Rev Festival 2025 Jadi Puncak Perayaan 1 Dekade MAXI Yamaha di Senayan ParkSenayan Park (SPARK) mendadak jadi pusat perhatian akhir pekan kemarin. Yamaha Indonesia lewat Yamaha Rev Festival 2025 sukses bikin area ini rame maksimal. Digelar mulai […]
- Saatnya Servis Motor! Yamaha Tawarkan Keuntungan Spesial di Momen Akhir TahunDalam upaya terus meningkatkan kualitas layanan purna jual, Yamaha Indonesia Motor Mfg konsisten menghadirkan pengalaman servis yang nyaman dan menyenangkan bagi konsumen. Mulai dari sebelum […]
- Tiga Bulan Istirahat, Marc Márquez Siap Gas Lagi: Comeback Dimulai dari NolSetelah tiga bulan “puasa” naik motor akibat cedera yang datang tepat usai mengunci gelar juara dunia ke-9, Marc Márquez akhirnya memberi kabar yang bikin penggemar […]
- Yamaha Rev Festival 2025 Hadirkan Pesta Akhir Tahun Penuh Aksi di Senayan ParkMenutup tahun 2025 yang penuh warna, Yamaha Indonesia (YIMM) kayaknya nggak mau akhir tahun lewat begitu aja. Pabrikan Garpu Tala ini siap bikin gebrakan lewat […]
- Kawasaki Hadirkan KLX230 DF 2026, Motor Dual-Purpose Bertagline “Durable Force”Kalau ngomongin motor petualang yang siap diajak ke mana aja, Kawasaki KLX230 DF 2026 ini datang dengan banderol yang bikin mikir dua kali tapi langsung […]
- Fazzio Hybrid Jadi Primadona, Ribuan Gen Z Serbu Festival MusikDon’t Play-Play Gen Z Festival 2025 sukses bikin Plaza Timur GBK jadi lautan anak muda akhir pekan kemarin (29–30/11). Ribuan Gen Z tumplek blek menikmati […]
- Spesifikasi & Harga Yamaha MX-King 150 Terbaru, Tampil Lebih AgresifYamaha Indonesia nggak pernah kehabisan kejutan! Kali ini, mereka resmi ngeluarin MX-King 150 dengan warna dan grafis baru yang lebih modern, lebih agresif, dan pastinya […]
- Busi Motor Bermasalah? Ini 6 Gejala dan Cara PerbaikannyaWalau bentuknya kecil dan kadang dianggap remeh, busi punya tugas super penting buat motor kamu. Tanpa busi yang sehat, percikan api buat ngebakar campuran bensin […]
- PT Wahana Makmur Sejati Kasih Diskon Menarik Untuk Konsumen di Penutup Tahun 2025Menutup penghujung tahun penuh ceria, Main Dealer sepeda motor Honda Jakarta – Tangerang, PT Wahana Makmur Sejati (WMS) hadirkan diskon menarik untuk konsumen yang sulit […]
- Honda CBR250RR Dominasi Asia: Bukti Motor Sport 250cc TercepatDominasi pebalap Indonesia bareng Honda CBR250RR di kancah balap Asia masih belum ada tanda-tanda berhenti! Kali ini giliran Fadillah Arbi Aditama yang jadi bintang setelah […]
- Harley-Davidson X440T Resmi Meluncur: Desain Lebih Modern, Fitur Canggih, dan Harga Lebih TerjangkauKolaborasi Harley dengan Hero hadirkan retro-roadster yang makin kompetitif di kelasnya Harley-Davidson kembali membuat gebrakan di segmen motor retro-roadster dengan menghadirkan X440T, varian terbaru sekaligus […]
- Menuju Puncak Balap Asia, Astra Honda Melesat Bersama Pebalap Muda IndonesiaMenghadapi putaran akhir Asia Road Racing Championship (ARRC) 2025 di Chang International Circuit, Buriram, Thailand (5–7 Desember), pebalap binaan PT Astra Honda Motor (AHM) yang tergabung dalam Astra Honda […]
- Street Style Hadir! Vario 125 Terbaru Siap Jadi Ikon Gaya BerkendaraAll New Honda Vario 125 akhirnya hadir dengan tampilan yang jauh lebih fresh dan kekinian. Dari depan sampai belakang, semuanya diganti total—lampu LED baru yang […]
- Rebel Owners Community Sambut Kepengurusan Baru dengan Semangat KebersamaanKomunitas pengguna Honda Rebel yang tergabung dalam Rebel Owners Community (ROC) akhirnya punya ketua baru buat periode 2025–2027. Momen pengukuhan ini digelar seru banget di […]
- Musim 2025 Ditutup Manis, Veda dan Ramadhipa Bersinar di EropaDi bawah riuh mesin dan atmosfer persaingan Eropa, dua pebalap muda Indonesia—Veda Ega Pratama dan Muhammad Kiandra Ramadhipa—menulis kisah luar biasa sepanjang musim 2025. Mereka […]
- AHM Perkenalkan Vario 125 2026, Vario Street Jadi Andalan Baru yang Lebih AgresifPT Astra Honda Motor resmi meluncurkan New Honda Vario 125 2026 dengan dua pilihan varian: tipe Standar dan tipe Street yang tampil lebih gahar berkat […]

Leave a Reply