Rossi Riang Gembira Bisa Buktikan Raih Podium di MotoGP Andalucia
Jakmotor.com – Valentino Rossi kembali unjuk gigi di MotoGP karena sang legenda balap itu berhasil naik podium dengan posisi ke tiga.
Ketidakhadiran Marc Marquez di balapan MotoGP Andalusia menjadikan moment untuk Rossi berusaha yang terbaik.
MotoGP Andalucia merupakan seri kedua, Rossi mulai start dengan posisi keempat. Beberapa pembalap ada yang jatuh dan mengeluhkan kalau cuacanya sangat panas hingga mencapai 40 derajat Celcius.
Fabio Quartararo melesat jauh kedepan dan tidak ada yang sanggup menempelnya dibelakang, hanya ada Vinales dan Rossi yang saling susul menyusul.
Quartararo akhirnya tetap berada didepan dan memastikan kemenangan di MotoGP Andalusia dengan keunggulan atas Vinales dan Rossi.
Hasil MotoGP Andalusia 2020:
1. F. QUARTARARO 41 menit 22,666 detik
2. M. VIÑALES +4.495
3. V. ROSSI +5.546
4. T. NAKAGAMI +6.113
5. J. MIR +7.693
6. A. DOVIZIOSO +12.554
7. P. ESPARGARO +17.488
8. A. MARQUEZ +19.357
9. J. ZARCO +23.523
10. A. RINS +27.091
Email me : rudyasmandara@gmail.com
Facebook : jakmotor.com
Instagram : rudyasmandara
- MotoGP 2027 Siap Berubah Total, Pembalap Jadi Kunci Utama
- Winglet MotoGP: Dari Eksperimen Ducati hingga Dibatasi Mulai 2027
- FBI Bongkar Koleksi Bandar Narkoba: Prototipe Ducati MotoGP Ikut Disita
- WANDA Perkuat Sistem Keamanan dengan Fitur OTP Melalui Email
- Aplikasi WANDA Kini Lebih Simpel, Modern, dan Ramah Pengguna
- ADV160 Temani Komunitas Honda Jelajah Alam dan Sejarah Bogor
- Akhir Tahun Makin Untung, WMS Hadirkan Diskon 10% di Program “Untung Beli di WANDA”
- Berpacu Dalam Sinergi, AHM Gandeng Anak Muda Kurangi Sampah Lewat Decluttering
- Menang di Pengadilan, Merek Tekiro Resmi Dilindungi Hukum
- Yamaha Rayakan Hari Ibu Lewat Aktivitas Seru Ibu dan Anak di Jakarta
- Keselamatan Dimulai dari Rem: Pentingnya Etika Mengerem di Jalan Raya
- Grand Final CustoMAXi Yamaha 2025 Dipenuhi Karya Modifikasi Berkelas
- Marc Marquez Bangkit, Momen Latihan di Atas Motor Bikin Heboh


Tua tua keladi, makin tua makin jadi
Makin tua makin berprestasi….