
Wahana kenalkan lebih dekat jajaran skutik premium Honda kepada pengunjung Cibubur Junction, akhir pekan lalu.
Event dengan tema Honda Premium Matic Day (HPMD) adalah cara yang diusung Main Dealer sepeda motor Honda Jakarta Tangerang, PT. Wahana Makmur Sejati (WMS) kenalkan skutik premium terdiri dari Honda ADV 160, PCX160 dan Honda Vario 160 kepada masyarakat Cibubur khususnya pengunjung Cibubur Junction, Jakarta Timur.
“Line up premium ini sengaja dipilih untuk di pamerkan agar pengunjung mall dapat melihat langsung produk dan dapatkan info lengkap dari tim sales yang bertugas,” jelas Head of Marketing Communication, Andra Friandana.
Kumpul Komunitas
Pada HPMD ini, Wahana libatkan komunitas yang terdiri dari Honda ADV Indonesia DKi Jakarta Chapter (HAI) dan komunitas dari Honda Vario 160.
Belasan anggota komunitas tersebut memulai kegiatan dengan rolling thunder dari Main Dealer Training Center di Jatake Tangerang. Konvoi belasan komunitas juga diwajibkan menerapkan gaya berkendara safety riding ala Honda.
Tiba dilokasi, selain jadikan ajang gathering Wahana juga melengkapi dengan edukasi seputar product knowledge dan teknologi Honda.
Sementara melengkapi kebutuhan konsumen, selain produk wahana juga sediakan penjualan Honda Genuine Accesories dan Honda Apparel.
- Scoopy Velocreativity: Gabung Komunitas, Kreatif Berkarya, Aman Berkendara!Wahana Honda baru aja ngadain acara seru bareng komunitas Honda Scoopy Jakarta-Tangerang, namanya Scoopy Velocreativity! Ada sekitar 30 anak Scoopy dari HSC Jakarta dan SJBH […]
- Udah Tahu Belum Soal Blind Spot? Penting Nih Biar Gak Celaka!Blind Spot: Musuh Tersembunyi di Jalan! Ngeri nih, makin banyak aja kecelakaan motor, dan salah satu biang keladinya itu si “titik buta” alias blind spot. […]
- Kartini Zaman Sekarang Nggak Cuma di Rumah, Tapi Juga Jago Safety Riding!Dalam rangka Hari Kartini 2025, Astra Honda Motor (AHM) bareng 28 dealer di seluruh Indonesia ngadain kampanye seru buat para perempuan biar nggak cuma gaya […]
- Jangan Lewatkan! Promo Servis Matic Spesial Hari Kartini di AHASS Jakarta-Tangerang!Dalam rangka memperingati Hari Kartini hingga 25 April 2025, AHASS Jakarta – Tangerang menawarkan promo khusus untuk konsumen wanita pengguna motor matic Honda (Premium dan […]
- Wahana Berdayakan Komunitas untuk Keselamatan BerkendaraBiar makin banyak yang sadar pentingnya aman di jalan, PT Wahana Makmur Sejati (WMS), alias dealer motor Honda terbesar di Jakarta-Tangerang, punya cara keren nih! […]
- Semakin Menawan! New CB150 Verza Hadir dengan Pilihan Warna TerbaruSi Raja Naked Sport Makin Macho! New CB150 Verza Pamer Warna Baru dan Knalpot Kece! Kabar gembira buat kamu yang demen motor sport gagah! PT […]
- Insiden Marquez Bersaudara: Marc Akui Ada Kesalahan di PihaknyaDrama Tikungan Pertama di Qatar: Alex Marquez “Legowo” Meski Kakaknya yang Disalahkan! Ada cerita menarik nih dari MotoGP Qatar yang baru aja digelar! Alex Marquez, […]
- Mesin V4 MotoGP Yamaha Akan Diuji di Valencia Pekan IniJelang MotoGP: Yamaha Intensifkan Uji Coba Mesin V4 di Valencia Kabar seru datang dari garasi Yamaha! Pabrikan Jepang ini dikabarkan siap melakukan uji coba intensif […]
Leave a Reply