Pengguna sepeda motor Honda di area Jakarta-Tangerang kini dapat menikmati berbagai manfaat menarik dengan memiliki Honda VIP Card. Keuntungan yang didapat meliputi asuransi perlindungan diri dan sepeda motor, diskon servis di AHASS, serta promo dari merchant terpercaya. Untuk mendapatkan manfaat tersebut, pemilik kartu harus menjadi anggota aktif selama minimal satu tahun. Managing Director CardPlus, Immanuel Adolof, menyebutkan bahwa member Honda VIP Card dapat menikmati benefit hingga jutaan rupiah dan berbagai promo dari merchant.
Honda VIP Card telah hadir lebih dari 15 tahun untuk memberikan berbagai keuntungan kepada pelanggan sepeda motor Honda di Jakarta-Tangerang. Program loyalitas ini dikelola oleh PT Wahana Kalyanamitra Mahardhika (CardPlus) bekerja sama dengan PT Wahana Makmur Sejati (WMS). Sejak peluncuran, Honda VIP Card telah memiliki jutaan anggota dengan empat tipe membership yang tersedia: Basic, Gold, Platinum, dan Platinum Plus, yang dapat dipilih sesuai kebutuhan pelanggan.
Adapun program Honda VIP Card memiliki beragam benefit mulai dari:
1. Diskon jasa servis s.d 20%* & sparepart 6%*,
2. Asuransi perlindungan kecelakaan diri untuk pengendara motor Honda dengan nilai s.d Rp 75jt,
3. Bantuan mogok dijalan,
4. Promo menarik di ratusan jaringan merchant makanan-minuman, rekreasi, hiburan, kesehatan, perlengkapan berkendara dan lainnya,
5. Uang kompensasi Rp 2jt*, bila motor hilang karena pencurian atau motor rusak karena kecelakaan dengan tingkat kerusakan diatas 75%* (Khusus tipe Platinum Plus),
6. Diskon asuransi motor.
Cara menjadi member Honda VIP Card cukup mudah yaitu cukup dengan menghubungi customer care Honda VIP Card di 0896-8600-6006/021-6006006 atau kirim pesan ke media social Instagram @hondavipcards. Hanya dengan Rp 150.000/tahun bisa mendapatkan tipe membership tertinggi dari Honda VIP Card yaitu Platinum Plus dan bisa menikmati semua benefit yang ditawarkan.
PT WKM tidak hanya memberikan manfaat bagi konsumen sepeda motor Honda di Jakarta-Tangerang, tetapi juga menghadirkan pengalaman berbelanja yang menarik melalui kerjasama dengan merchant terbaik. Mereka berharap Honda VIP Card dapat memenuhi kebutuhan pelanggan setia Honda.
ARTIKEL LAINNYA :
- Mau Irit Berkendara, Kenali Karakter Motormu Lebih BaikJakmotor.com – Kalau bicara mengenai motor yang irit bahan bakar, bukan rahasia umum lagi jika produk Honda dikenal dengan keiritannya. Namun, siapa sangka keiritan ini […]
- Tiga Juta Honda Servis di AHASS Wahana Beri PenghargaanJakarta, 23 Desember 2022 – Menutup Tahun 2022, demi berikan penghargaan petugas layanan after sales yang maksimal sepanjang tahun, wahana berikan penghargaan lewat acara gathering. Main […]
- AHASS Jakarta-Tangerang Sukses Bukukan 3,6 Juta Unit di Tahun 2024, Terima Kasih Konsumen SetiaTerima Kasih Konsumen Setia PT Wahana Makmur Sejati (WMS), Main Dealer sepeda motor Honda untuk wilayah Jakarta dan Tangerang, mengucapkan terima kasih kepada konsumen setia […]
- AHM Buka Layanan Pengecekan Rangka eSAF Motor HondaPT Astra Honda Motor (AHM) berkomitmen memberikan produk yang terbaik untuk konsumen, salah satunya melalui layanan pengecekan untuk konsumen yang menyampaikan keluhan terhadap sepeda motornya. […]
- AHM OIL Yang Asli Hadir dengan Desain dan Kemasan BaruJakarta – PT Astra Honda Motor (AHM) memberikan penyegaran pada kemasan produk pelumas AHM OIL yang lebih atraktif dan terlindungi dari pemalsuan. Kemasan baru AHM […]
- Aki Motor Honda Vario 150: Kapan Harus Diganti dan Berapa Harganya?Ketika Anda memiliki Honda Vario 150, salah satu aspek penting yang perlu diperhatikan adalah pemilihan aki yang tepat. Aki adalah komponen vital yang menyuplai tenaga […]
- Apa Arti Portal Bagi Bikers ?Jakmotor.com – Portal yang dikenal oleh masyarakat umum adalah pembatas atau penghalang yang dipasang diujung jalan untuk menghindari masuknya kendaraan. Tetapi istilah portal bagi kalangan […]
- Apakah Morbidelli Akan Berduel dengan Rossi : Lawan Terberat atau Sahabat ?Jakmotor.com -Pembalap Petronas Franco Morbidelli berbicara tentang duel tim dengan mentor Valentino Rossi dan yakin bahwa tidak ada hierarki di tim Yamaha. Dua sahabat baik […]
- Astra Honda Racing Team Siap Berkompetisi di Ajang Balap Asia 2022Jakarta – Comeback stronger (kembali dan lebih kuat)! Ungkapan ini bisa disematkan pada para pebalap binaan PT Astra Honda motor (AHM) yang berlaga di ajang balap Asia. Setelah […]
Leave a Reply