MotoGP Dilarang Pakai Rem ABS, Ternyata Ini Alasannya
Jakmotor.com – Ternyata penggunaan ABS itu dilarang dalam balapan MotoGP, Pelarangan penggunaan rem ABS tertuang dalam FIM World Championship Grand Prix Regulations. Dalam poin 5 yang mengatur tentang regulasi rem, disebutkan penggunaan ABS tidak diizinkan di motor MotoGP. Input pengereman harus diberdayakan dan dikendalikan secara manual oleh pengendara.
“Secara spesifik, sistem rem yang dirancang untuk mencegah roda dari penguncian saat pengendara mengaktifkan rem, dilarang,” tulis aturan tersebut.
Padahal Anti-lock Brake System (ABS) adalah perangkat untuk keamanan dalam sepeda motor, teknologi ini mampu mencegah roda mengunci pada saat hard braking, tetapi dalam MotoGP pengereman dikendalikan seluruhnya oleh pengendaranya.
Dalam wawancaranya dengan CycleWorld, insinyur Brembo, Lorenzo Bortolozzo mengatakan, fitur rem ABS memang tidak cocok digunakan di ajang balapan seperti MotoGP.
Minimnya intervensi elektronik di sistem pengereman, artinya akan sangat mengandalkan skill atau keterampilan dari pembalap tersebut. Jadi ini merupakan tantangan bagi mereka yang ikut membalap.
Sumber : Detikoto
Email me : rudyasmandara@gmail.com
Facebook : jakmotor.com
Instagram : rudyasmandara

- Solar B40 Makin Luas Digunakan, Ini Tantangan dan Solusi bagi Mesin Diesel Industri
- Saklar Motor Bermasalah, Performa Terganggu? Waktunya Servis Rutin di AHASS
- Resmi Meluncur di Indonesia, Yamaha New TMAX 2026 Hadir dengan Sejumlah Pembaruan
- PT Wahana Makmur Sejati Perkuat Kolaborasi Dealer Lewat Dealers Meeting & Gala Dinner
- Menuju Grand Prix 2026, Mario dan Veda Mantap Bawa Nama Indonesia
- Honda Care Catat Hampir 4.000 Unit Motor Terlayani Lewat Layanan Siaga
- Komitmen Keselamatan Berkendara, WMS Jangkau 17.327 Masyarakat Sepanjang 2025
- Januari Ceria di AHASS, Nikmati Diskon Jasa Servis 15 Persen untuk Paket Lengkap & Ganti Oli
- Menuju IIMS 2026, Dyandra Promosindo Bangun Networking Otomotif Lewat IIMS Golf Tournament
- Aprilia Resmi Ungkap Motor MotoGP 2026, Siap Digeber Bezzecchi dan Martin
- Usai Touring Jarak Jauh, Ini Perawatan Motor Yamaha yang Wajib Dicek
- All New Honda Vario 125 Resmi Mengaspal di Jakarta–Tangerang, Kini Lebih Street dan Modern
- AHM Dukung Warga Terdampak Bencana Sumatera Lewat Service Motor Gratis dan Sarana Air Bersih
- WMS Konsisten Bangun SDM Unggul Melalui Program Wahana Workshop for Work
- Melawan Arus, Mengundang Risiko: #Cari_aman di Jalan Raya
- Honda Buka Tahun dengan Promo Menarik: ‘Tahun Baru Honda Baru’
- Akhirnya Kembali ke Atas Motor, Marc Marquez Akui Sangat Bahagia
- Kenangan Manis Quartararo Bersama Yamaha M1 Empat Silinder
- Ducati Masih Dominan, MotoGP 2026 Jadi Tahun Penyesuaian
- Valentino Rossi dan Misi Besarnya: Pembalap VR46 Riders Academy 2026
- Daniel Sanders Menang Etape 2 Dakar 2026, KTM Kian Dominan
- MotoGP Tanpa Aturan Berat Minimum, Siapa yang Diuntungkan?
- MotoGP 2027 Siap Berubah Total, Pembalap Jadi Kunci Utama
- Winglet MotoGP: Dari Eksperimen Ducati hingga Dibatasi Mulai 2027
- FBI Bongkar Koleksi Bandar Narkoba: Prototipe Ducati MotoGP Ikut Disita
- WANDA Perkuat Sistem Keamanan dengan Fitur OTP Melalui Email
- Aplikasi WANDA Kini Lebih Simpel, Modern, dan Ramah Pengguna
- ADV160 Temani Komunitas Honda Jelajah Alam dan Sejarah Bogor

Leave a Reply